Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Aksi Bela Palestina di Spanyol Berujung Bentrok, 20 Polisi Terluka dan 8 Orang Ditangkap
Advertisement . Scroll to see content

Warga Gunung Sahari Bentrok dengan Pembalap Motor Liar, Sejumlah Warung Hancur

Jumat, 23 Oktober 2020 - 18:07:00 WIB
Warga Gunung Sahari Bentrok dengan Pembalap Motor Liar, Sejumlah Warung Hancur
Sejumlah warung hancur saat bentrokan warga RW 004 Gunung Sahari Utara, Jakarta Pusat dengan kelompok pembalap motor liar, Jumat (23/10/2020). (Foto: Antara).
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Warga RW 004 Gunung Sahari Utara, Jakarta Pusat, bentrok dengan kelompok pembalap motor liar. Bentrokan tersebut pecah karena warga terganggu dengan ulah pembalap liar.

Lurah Gunung Sahari Utara, Yanti sebelumnya telah melaporkan ke polisi ulah para pembalap liar. Bahkan, mereka kerap kucing-kucingan ketika dikejar polisi.

"Warga Gunung Sahari Utara merasa terganggu karena tiap balapan gaduh dan bising. Ibu tuh sebenarnya sudah melapor berdasarkan keluhan warga, sudah minta dijagain sama polisi," ujar Yanti di Jakarta, Jumat (23/10/2020).

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut