Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Viral Jisoo BLACKPINK Tulis Bahasa Indonesia di Postingan Instagram, Fans Histeris!
Advertisement . Scroll to see content

10 Contoh Teks Pidato tentang Isra Mi'raj Singkat dan Bermakna

Kamis, 09 Januari 2025 - 05:50:00 WIB
10 Contoh Teks Pidato tentang Isra Mi'raj Singkat dan Bermakna
Contoh Teks Pidato tentang Isra Mi'raj Singkat (Foto: Istimewa)
Advertisement . Scroll to see content

Asyhadu alla ilaha illallah wa asyhadu anna muhammadan abduhu wa rasuluhu. Allahumma sholli wa sallim wa barik ala muhammad, wa ala ali sayyidina muhammad.

Yang terhormat, Bapak/Ibu Kepala Sekolah
Yang kami hormati, Bapak/Ibu guru dan segenap karyawan
Serta yang saya banggakan teman-teman sekalian

Marilah kita panjatkan puji syukur atas kehadirat Allah SWT, Tuhan Yang Maha Agung, Maha Kasih lagi Maha Sayang atas segala nikmat sehingga kita semua bisa berkumpul di ruangan ini dalam rangka memperingati Isra' Miraj Nabi Muhammad SAW.

Tak lupa pula, shalawat dan salam kita haturkan kepada Nabi Muhammad SAW. Semoga dengan seringnya bershalawat kita akan mendapat pertolongan beliau di Hari Kiamat nanti.

Hadirin yang berbahagia,

Alhamdulillah, pada hari yang sejuk ini kita semua bisa berkumpul untuk memetik momentum dan mendalami kembali peristiwa luar biasa yang dilakukan Nabi Muhammad SAW. Peristiwa Isra' dan Miraj yang terjadi pada tanggal 27 Rajab tersebut sungguh penuh dengan hikmah, dan hikmahnya masih sesuai dengan apa yang kita jalani hari ini.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut