Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Pemerintah Siapkan Insentif Otomotif, Skema Mirip saat Covid-19
Advertisement . Scroll to see content

10 Provinsi dengan Lonjakan Covid-19 Tertinggi 21 Juni, Kalsel lewati Jatim

Minggu, 21 Juni 2020 - 17:38:00 WIB
10 Provinsi dengan Lonjakan Covid-19 Tertinggi 21 Juni, Kalsel lewati Jatim
DKI Jakarta kembali menjadi wilayah dengan penambahan kasus positif Covid-19 tertinggi pada Minggu (21/6/2020). (Foto: ilustrasi/Antara).
Advertisement . Scroll to see content

Yuri mengatakan, Gugus Tugas meminta masyarakat taat dan konsisten melaksanakan protokol kesehatan. Sebab, hanya dengan cara itu penularan Covid-19 dapat dikendalikan.

Gugus Tugas menyayangkan masih banyak masyarakat yang abai terhadap imbauan ini. Sebagai contoh pada ajang Hari Bebas Kendaraan Bermotor atau Car Free Day di Jakarta pada pagi tadi, masih ditemui orang berkerumun.

Berikut 10 daerah dengan lonjakan tertinggi:

1. DKI Jakarta: +142 (total 9.971).
2. Sulawesi Selatan: +112 (3.797).
3. Jawa Tengah: +99 (2.668).
4. Kalimantan Selatan: +94 (2.569).
5. Jawa Timur: +91 (9.542).
6. Sumatera Selatan: +58 (1.779).
7. Papua: +49 (1.429).
8. Sulawesi Utara: +44 (853).
9. Bali: +37 (1.050).
10. Maluku: +22 (603).

Editor: Zen Teguh

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut