Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Viral Jisoo BLACKPINK Tulis Bahasa Indonesia di Postingan Instagram, Fans Histeris!
Advertisement . Scroll to see content

15 Contoh Soal Teks Negosiasi Essay, Bisa Jadi Referensi Belajar

Sabtu, 15 Februari 2025 - 20:49:00 WIB
15 Contoh Soal Teks Negosiasi Essay, Bisa Jadi Referensi Belajar
Contoh soal teks negosiasi esai (Foto: Pexels)
Advertisement . Scroll to see content

13. Berikut ini adalah bagian dari struktur teks negosiasi jual beli, kecuali….


a. Orientasi


b. Penawaran


c. Permintaan


d. Perintah


Jawaban: D


14. Perhatikan langkah-langkah berikut ini.


(1) Permintaan


(2) Persetujuan


(3) Penawaran


(4) Orientasi


(5) Pembelian


(6) Pemenuhan


(7) Penutup


Susunan struktur teks negosiasi yang tepat adalah.…


a. 4-2-1-3-4-5-6-7


b. 4-1-2-4-3-5-6-7


c. 4-1-6-3-2-5-7


d. 4-1-6-2-3-7-5


Jawaban: C


15. Secara umum, struktur negosiasi dapat berupa….


a. Pernyataan umum, aspek yang digolongkan


b. Pembuka, isi, penutup


c. Orientasi, komplikasi, Reorientasi, koda


d. Babak, adegan, prolog, dialog, epilog


Jawaban: B


Demikian ulasan mengenai contoh soal teks negosiasi esai. 

Editor: Komaruddin Bagja

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut