15 Rekomendasi Tema Natal yang Kreatif dan Ayat Alkitabnya
Sabtu, 24 Desember 2022 - 10:12:00 WIB
JAKARTA, iNews.id - Ada banyak tema Natal yang kreatif untuk digunakan di Sekolah Minggu. Tak cuma itu, tema tersebut juga sesuai dengan ayat di Alkitab. Berikut rekomendasinya.
Sekolah Minggu adalah salah satu kegiatan yang dilaksanakan untuk anak-anak umat Kristen. Dengan begitu, mereka akan lebih mengenal ajaran agamanya. Lantas apa saja tema Natal yang bisa dicoba?