Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : 2 Pramugari Maskapai Virgin Australia Diperkosa dan Dirampok di Fiji saat Tahun Baruan
Advertisement . Scroll to see content

17 Rekomendasi Tempat Wisata Tahun Baru 2023 di Jakarta dan Bogor Gratis

Jumat, 30 Desember 2022 - 12:24:00 WIB
17 Rekomendasi Tempat Wisata Tahun Baru 2023 di Jakarta dan Bogor Gratis
Ilustrasi Rekomendasi Tempat Wisata Tahun Baru 2023 (Freepik)
Advertisement . Scroll to see content

  • 3. Lapangan Banteng

Lapangan Banteng yang terletak di dekat Masjid Istiqlal dan Gereja Katedral ini menjadi salah satu tempat yang cocok untuk pergantian tahun. Ada berbagai banyak spot instagramable dan pertunjukan air mancur yang bisa dinikmati secara gratis.

  • 4. Taman Menteng

Taman Menteng menjadi salah satu tempat ikonik yang bisa dicoba untuk merayakan malam pergantian tahun. Kamu bisa melihat kembang api di atas langit luas di sana.

  • 5. Bundaran Hotel Indonesia

Saat malam tahun baru, Bundaran Hotel Indonesia akan ditutup untuk kendaraan atau Car Free Night. Alhasil, kalian yang ingin menikmati pesta kembang api bisa berkumpul di sana dengan berjalan kaki 

  • 6. Alun-alun Kota Bogor

Alun-alun Kota Bogor juga menjadi tempat yang tepat bagi kamu untuk menikmati malam tahun baru. Lokasi ini berada di Jalan Kapten Muslihat, Kecamatan Bogor Tengah.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut