Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Anak Buah Purbaya: ASN, TNI dan Polri Segera Aktivasi Akun Coretax!
Advertisement . Scroll to see content

24 Saksi Diperiksa terkait Kebakaran Depo Plumpang, Ada Pegawai Pertamina hingga Warga

Selasa, 07 Maret 2023 - 20:15:00 WIB
24 Saksi Diperiksa terkait Kebakaran Depo Plumpang, Ada Pegawai Pertamina hingga Warga
Sisa-sisa kebakaran Depo Pertamina Plumpang, Jakarta Utara (foto: MPI/Iqbal Dwi Purnama)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Polisi telah memanggil 24 saksi terkait kebakaran Depo Pertamina Plumpang, Jakarta Utara. Para saksi diperiksa untuk pendalaman penyebab kebakaran tersebut. 

Karopenmas Polri, Brigjen Ahmad Ramadhan mengungkapkan 24 orang tersebut merupakan pegawai Pertamina dan juga penduduk sekitar lokasi kebakaran

"Sampai saat ini telah dimintai keterangan, sebanyak 24 orang. Terdiri atas operator dan supervisor sebanyak 8 orang, sekuriti 2 orang dan saksi dari masyarakat 14 orang sehingga total 24 yang telah dimintai keterangan," ujar Ramadhan, Selasa (7/3/2023). 

Polisi sebelumnya telah memeriksa 14 orang. Dengan demikian ada penambahan 10 saksi yang diperiksa hari ini.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut