Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : 10 Contoh Soal Kalimat Efektif dan Pembahasannya
Advertisement . Scroll to see content

40 Contoh Soal Agama Kelas 4 Semester 1 Kurikulum Merdeka Beserta Kunci Jawabannya

Kamis, 12 Desember 2024 - 11:25:00 WIB
40 Contoh Soal Agama Kelas 4 Semester 1 Kurikulum Merdeka Beserta Kunci Jawabannya
Contoh Soal Agama  (Foto: Pexels)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Contoh soal Agama kelas 4 semester 1 Kurikulum Merdeka berikut ini bisa jadi referensi belajar.  Dengan mengerjakan latihan soal diharapkan nantinya siswa semakin meahami materi yang diajarkan di sekolah. 

Melansir buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti oleh Ahmad F. J, materi Pendidikan Agama Islam (PAI) kelas 4 SD semester 1 mencakup 5 bab, mulai dari surat Al-Hujurat hingga kisah hijrah Nabi Muhammad Shalallahu Alaihi Wassalam. 

Agar lebih memahami materi tersebut, berikut contoh soal Agama kelas 4 semester 1 Kurikulum Merdeka yang bisa dipelajari, Selasa (10/12/2024). 

Contoh Soal Agama 

1. Berikut ini adalah sejumlah nama Asmaul Husna yang disebutkan dalam Al-Qur'an, Surah Al-Jumu'ah ayat 1, kecuali....

A. Al-Malik

B. Al-Aziz

C. Al-Mutakabbir

D. Al-Hakim

Jawaban: C

2. Salah satu nama Asamaul Husna, yaitu Al-Malik, berarti....

A. Maha Suci

B. Maha Bijaksana

C. Maha Adil

D. Maha Merajai

Jawaban: D

3. Asmaul Husna terdiri atas ....nama Allah SWT

A. 90

B. 95

C. 100

D. 99

Jawaban: D

4. Salah satu dari 20 sifat wajib Allah SWT adalah Al-Mukhalafatu lil Hawaditsi, yang artinya....

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut