Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Baim Wong Kesepian usai Cerai dari Paula Verhoeven? Ini Jawabannya!
Advertisement . Scroll to see content

5 Berita Populer: Cerita Perceraian Baim Wong hingga Pendaki Tersesat di Gunung Slamet

Kamis, 10 Oktober 2024 - 05:30:00 WIB
5 Berita Populer: Cerita Perceraian Baim Wong hingga Pendaki Tersesat di Gunung Slamet
Baim Wong dan Paula Verhoeven (Foto: Ist)
Advertisement . Scroll to see content

4. Menahan Kecewa, Kepercayaan Baim Wong pada Paula Verhoeven Memudar usai Dugaan Perselingkuhan Terungkap


Selebriti Baim Wong menggelar jumpa pers dan menyampaikan adanya dugaan perselingkuhan yang dilakukan sang istri, Paula Verhoeven. Dirinya menyebut, perselingkuhan tersebut diduga terjadi sejak 2023. Ia juga mengakui bahwa kepercayaannya kepada Paula mulai hilang karena kasus tersebut. 

"Karena saya selama ini cuma menahan semuanya selama satu tahun karena anak saya. Saya kalau udah bicara anak terserah lah. Apapun yang kalian mau bicara mengenai saya, saya nggak ada masalah sama sekali," kata dia. Baim sendiri sudah melayangkan gugatan cerai ke Paula pada Selasa (8/10/2024) dan teregister dalam nomor perkara 3477/Pdt.G/2024/PA.JS.

5. 2 Hari 2 Malam Tersesat di Hutan Gunung Slamet, Pendaki Wanita Ditemukan Selamat


Naomi Daviola, pendaki wanita asal Semarang yang dinyatakan hilang, akhirnya berhasil ditemukan. Naomi hilang usai terpisah dari rombongan pendaki lainnya di Gunung Slamet, Jawa Tengah. dirinya ditemukan oleh tim SAR gabungan dalam keadaan selamat. 

"Alhamdulillah saudari Naomi walaupun bertahan dua hari tiga malam di atas gunung tapi bisa pulang dengan selamat," kata Kapolres Purbalingga, AKBP Rosyid Hartanto. Naomi langsung dibawa ke RS PKU Muhammadiyah, Purbalingga untuk mendapat penanganan medis. Kondisi Naomi dikabarkan lemas karena 2 hari tersesat tanpa makan dan minum.

Editor: Muhammad Fida Ul Haq

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut