5 Berita Populer: Hasil Voli Putri PON 2024 hingga IShowSpeed Pakai Jersey Timnas Indonesia
4. Hasil Voli Putra PON 2024: Doni Haryono Antar Jateng ke Final!
Tim bola voli putra Jawa Tengah maju ke final PON Aceh-Sumatera Utara 2024. Jawa Tengah melibas DKI Jakarta dengan skor 3-0 (25-21, 25-17 dan 25-23).
Di final, Jawa Tengah bertemu dengan pemenang laga antara Jawa Barat dan Jawa Timur.
5. Identitas Mayat Bocah di Pantai Muhara Lebak Terungkap, Ternyata Anak Hilang di Cilegon
Fakta baru terungkap dari kasus penemuan mayat bocah perempuan di Pantai Muhara, Kecamatan Cihara, Kabupaten Lebak, Provinsi Banten, Kamis (19/9/2024). Identitas korban diketahui sebagai warga asal Kota Cilegon.
Kanit Krimum Satreskrim Polres Lebak Ipda Sutrisno mengatakan, korban merupakan bocah berinisial APH yang dilaporkan hilang saat bermain handphone (HP) dalam rumah sejak 3 hari lalu.
Editor: Reza Fajri