Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Indonesia International Challenge 2025 Siap Guncang Yogyakarta, 258 Atlet dari 12 Negara Bertarung! 
Advertisement . Scroll to see content

5 Berita Terpopuler Hari Ini: Jagoan Singapura Loh Kean Yew hingga Polisi Kaget Temukan Ayahnya Tewas di TKP

Kamis, 28 Oktober 2021 - 16:43:00 WIB
5 Berita Terpopuler Hari Ini: Jagoan Singapura Loh Kean Yew hingga Polisi Kaget Temukan Ayahnya Tewas di TKP
Nama tunggal putra Singapura Loh Kean Yew tengah jadi sorotan setelah berhasil menaklukkan wakil Malaysia Lee Zii Jia pada babak pertama French Open 2021. (Foto: Straits Times)
Advertisement . Scroll to see content

2. Polisi Datangi TKP Tabrak Lari, Kaget Korban Tewas Ternyata Ayahnya

Seorang polisi di Australia yang menangani kasus tabrak lari merasa kaget. Setelah mendatangi tempat kejadian perkara (TKP), dia mendapati bahwa korban tersebut ternyata ayahnya. 

Petugas bernama Sophie Thomson itu mendatangi lokasi kecelakaan di Delacombe, Kamis (21/10/2021). Temannya sesama polisi sempat melarang dia mendekati lokasi, namun dia akhirnya mengetahui identitas sosok mayat yang tergeletak di jalanan. 

“Duniaku seakan-akan runtuh begitu saja. Saya tidak sadar datang ke TKP kasus ayahku,” kata Sophie, kepada 9News. 
Berdasarkan hasil penyelidikan, ayah Sophie, Thomson sedang menggowes sepeda menuju tempat kerja saat ditabrak mobil pukul 05.41 waktu setempat. Saat itu korban hendak menyeberang jalan. 

Detektif Sandro Lombardi mengatakan, pengendara mobil tidak berhenti dan terus melaju setelah menabrak korban.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut