Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Viral Susi Pudjiastuti Kendarai Mobil Pikap Minta Rokok Sebatang, Netizen Auto Kaget: Merakyat
Advertisement . Scroll to see content

5 Orang Indonesia yang Sukses Tanpa Sekolah Tinggi, Nomor 3 Menteri Luar Negeri Pertama Indonesia

Selasa, 14 Juni 2022 - 13:49:00 WIB
5 Orang Indonesia yang Sukses Tanpa Sekolah Tinggi, Nomor 3 Menteri Luar Negeri Pertama Indonesia
Orang Indonesia yang Sukses Tanpa Sekolah Tinggi (Foto: iNews.id)
Advertisement . Scroll to see content

4. Andy F Noya

Jurnalis senior Andy F Noya juga masuk jajaran orang Indonesia yang sukses tanpa sekolah. Menjabat sebagai Pimpinan Redaksi Metro TV, Andy ternyata belum lulus sarjana.  Saat lulus SD Sang Timur di Malang, ia kemudian melanjutkan ke Sekolah Teknik Jayapura.

Meski begitu, sejak kecil Andy sudah menyukai dunia tulis menulis dan memiliki bakat dalam menggambar kartun serta karikatur.  Hal inilah yang kemudian membuatnya berhasil di dunia jurnalistik dan tulis menulis yang kini membesarkan namanya. 

5. Eka Tjipta Widjaja

Eka Tjipta Widjaja merupakan konglomerat yang menjadi pemilik Sinar Mas.
Meski hanya lulusan sekolah dasar, Eka berhasil membangun Sinar Mas dari bawah hingga menjadi salah satu perusahaan besar di Indonesia.

Sebelum sukses seperti saat ini, Eka pernah melakukan pekerjaan serabutan seperti menjadi pedagang keliling hingga kontraktor pembuat kuburan.

Nah, itulah lima orang Indonesia yang sukses tanpa sekolah. Semoga kisah mereka bisa menjadi motivasi dan menginspirasi kita.

Editor: Komaruddin Bagja

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut