Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Nah, Pengacara Militer Israel Kumpulkan Bukti Kejahatan Perang di Gaza
Advertisement . Scroll to see content

6 Jet Tempur F-16 Milik AS Mendarat di Pekanbaru, Ada Apa?

Senin, 14 Juni 2021 - 09:31:00 WIB
6 Jet Tempur F-16 Milik AS Mendarat di Pekanbaru, Ada Apa?
Pesawat tempur F-16 Amerika Serikat akan latihan bersama TNI AU. (Foto dok TNI AU).
Advertisement . Scroll to see content

Jajang menjelaskan, selama Latma, diberlakukan protokol kesehatan (Prokes) Covid-19 secara ketat. Termasuk karantina bagi para awak pesawat USAF dan pendukungnya.

"Penanganan protokol kesehatan berlakukan secara ketat, mulai dari kedatangan kita sudah berkoordinasi dan bekerja sama dengan sejumlah instansi kesehatan, di antaranya melaksanakan PCR dan karantina selama lima hari, setelah lima hari dilaksanakan PCR kembali, apabila negatif baru bisa melaksanakan latihan," katanya.

Sekadar informasi, Cope West 2021 merupakan ajang latihan para penerbang pesawat tempur F-16 dari kedua angkatan udara. Adapun tujuannya saling berbagi ilmu dan berbagi pengalaman guna meningkatkan profesionalitas para penerbang kedua negara bersahabat.

Editor: Faieq Hidayat

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut