Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Peringatan Dini BMKG, Waspada Gelombang Tinggi hingga 4 Meter pada 16-19 November 2025
Advertisement . Scroll to see content

6 Kota dengan Suhu Terdingin di Indonesia pada 1993-2023, Pernah Tembus 4,5 Derajat Celsius

Minggu, 23 Juli 2023 - 07:57:00 WIB
6 Kota dengan Suhu Terdingin di Indonesia pada 1993-2023, Pernah Tembus 4,5 Derajat Celsius
Lembah Baliem di Wamena, Jayawijaya (foto: @GhombunShmily/Twitter)
Advertisement . Scroll to see content

4. Nunukan, Kalimantan Utara

Stasiun meteorologi Yuvai Semaring di Nunukan, Kalimantan Utara pernah merekam suhu terendah 8,4 derajat celsius pada 8 Februari 2011. Rata-rata suhu udara di bawah 13 derajat celsius terjadi di bulan Januari hingga Februari dan juga dari Juni hingga September.

5. Bandung, Jawa Barat

Stasiun Geofisika Bandung mencatat suhu terendah sebesar 12,6 derajat celsius pada 2 Juni 2004. Kemudian rata-rata suhu udara di bawah 16 derajat celsius tercatat pada bulan Mei hingga Agustus.

6. Padang Panjang, Sumatera Barat

Suhu terendah sebesar 11,1 derajat celcius tercatat oleh stasiun geofisika Padang Panjang pada 19 Desember 2018. Rata-rata suhu udara di bawah 16 derajat celsius terjadi di bulan Mei hingga November.

Editor: Reza Fajri

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut