Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Pemerintah Siapkan Anggaran Rp12 Triliun untuk Latih Lulusan SMA/SMK Kerja di Luar Negeri
Advertisement . Scroll to see content

7 Beasiswa ke Luar Negeri 2022, Ada di Amerika hingga Eropa

Kamis, 16 Desember 2021 - 15:46:00 WIB
7 Beasiswa ke Luar Negeri 2022, Ada di Amerika hingga Eropa
Ilustrasi beasiswa ke luar negeri 2022
Advertisement . Scroll to see content

6. LPDP (S2/S3 di berbagai negara)


Biaya Pendidikan
- Biaya pendaftaran
- Biaya SPP/Tuition fee
- Tunjangan buku
- Biaya penelitian tesis/disertasi
- Biaya seminar internasional
- Biaya publikasi jurnal internasional

Biaya pendukung
- Transportasi
- Asuransi kesehatan
- Biaya hidup bulanan
- Biaya kedatangan
- Aplikasi visa/residence permit
- Biaya keadaan darurat
- Tunjangan keluarga (khusus doktor)

7. Swedish Institute Scholarship for Global Professional (S2/S3 di berbagai negara)

Perkiraan periode pendaftaran: Oktober-Januari (kampus) dan 10-28 Februari (beasiswa)

Benefit finansial
- Biaya kuliah
- Biaya hidup
- Biaya perjalanan (tiket pesawat)
- Asuransi

Benefit non finansial
- Keanggotaan di jaringan S1 network for future
- Keanggotaan S1 alumni network

Sebagai informasi, ke-7 beasiswa di atas adalah fully funded. Artinya, calon penerimanya tidak perlu bingung mengenai biaya karena telah ditanggung hingga lulus. Jangan lupa mencoba beasiswa ke luar negeri di atas, ya!

Editor: Puti Aini Yasmin

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut