Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : 15 Contoh Soal Bioteknologi dan Kunci Jawabannya
Advertisement . Scroll to see content

8 Fungsi Badan Golgi pada Sel Tumbuhan Beserta Struktur dan Cirinya 

Sabtu, 17 Desember 2022 - 15:59:00 WIB
8 Fungsi Badan Golgi pada Sel Tumbuhan Beserta Struktur dan Cirinya 
Ilustrasi fungsi badan golgi (Freepik)
Advertisement . Scroll to see content

  • 3.  Membentuk Dinding Sel Tumbuhan Badan Golgi

Badan golgi berperan dalam pembentukan dinding sel dengan mengumpulkan dan membungkus karbohidrat serta berbagai zat lainnya. Kemudian diangkut ke permukaan sel.

  • 4. Tempat Modifikasi Protein Badan Golgi

Lokasi ini berfungsi juga sebagai tempat terjadinya modifikasi protein di dalam sel.

  • 5. Menyaring dan Mengumpulkan Berbagai Molekul Badan Golgi

Berfungsi untuk melakukan penyaringan dan mengumpulkan berbagai molekul yang digunakan untuk sekresi sel.

  • 6. Transpor Lipid

Fungsi badan golgi yang lain juga untuk melakukan proses transpor lipid.

  • 7. Pembentukan Lisosom

Membentuk organel, yaitu lisosom. 

  • 8. Pembentukan Akrosom dan Spermatozoa 

Badan golgi juga berfungsi membentuk akrosom dan spermatozoa. Akrosom dan spermatozoa berisi enzim yang digunakan untuk memecah dinding pada sel telur.  

Nah, demikian penjelasan 8 fungsi badan golgi beserta struktur dan cirinya. Semoga dapat menambah pengetahuan kalian ya!

Editor: Puti Aini Yasmin

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut