Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Adian Napitupulu Sodorkan Data ke Purbaya: Anak Muda Suka Thrifting demi Selamatkan Air Bersih
Advertisement . Scroll to see content

Adian Napitupulu Kritik Keras Penangkapan Demonstran Tolak RUU Pilkada

Selasa, 27 Agustus 2024 - 20:46:00 WIB
Adian Napitupulu Kritik Keras Penangkapan Demonstran Tolak RUU Pilkada
Politikus PDI Perjuangan Adian Napitupulu (Foto: Ist)
Advertisement . Scroll to see content

Adian juga membandingkan kerusakan yang terjadi saat demonstrasi dengan kerusakan yang diakibatkan oleh kebijakan yang tidak adil. Menurutnya, coretan di tembok dan pagar yang rusak tidak sebanding dengan kerusakan yang disebabkan oleh kebijakan yang menciptakan kemiskinan dan pengangguran.

"Kerusakan yang dilakukan oleh para pembuat kebijakan jauh lebih besar dibandingkan apa yang dilakukan demonstran. Lalu, kita mau membandingkan coretan tembok dengan kebijakan yang tidak adil? Itu perbandingan yang tidak masuk akal," ujarnya.

Adian pun menyarankan agar yang seharusnya ditangkap adalah para pembuat kebijakan yang merugikan rakyat, bukan para demonstran yang memperjuangkan kebenaran. 

"Kalau mau menangkap, tangkap mereka yang membuat kebijakan yang merusak, bukan demonstran yang berjuang untuk kebenaran," ujarnya.

Editor: Muhammad Fida Ul Haq

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut