Akui Temui Kader Demokrat, Moeldoko: Saya Suruh Marah-Marah Emosimu Keluarkan
Rabu, 03 Februari 2021 - 18:16:00 WIB
Ditanyakan apa saja yang dibicarakan Moeldoko enggan membeberkannya. “Itu urusan internal partai. Ga etis saya bicarakan,” ujarnya.
Terkait siapa saja kader Partai Demokrat yang bertemu dengannya, mantan Panglima TNI ini enggan menyebutkannya.
“Saya tidak peduli siapa. Wong saya hanya datang hanya ngobrol,” kata dia.
Editor: Faieq Hidayat