Bandara Ahmad Yani Semarang Resmi Layani Penerbangan Internasional, Rutenya ke Kuala Lumpur
Sabtu, 06 September 2025 - 10:37:00 WIB
Sementara itu, Ketua Asosiasi Perusahaan Perjalanan Wisata Indonesia (ASITA) DPD Jawa Tengah Alex Gunarto, menilai penerbangan internasional langsung dari Semarang akan memperluas pasar wisata.
"Kami sangat menyambut baik dengan adanya penerbangan ini. Akses yang lebih mudah bagi wisatawan mancanegara tentu akan meningkatkan kunjungan ke Jawa Tengah," pungkasnya.
Adapun, Adapun penerbangan perdana rute ini dilayani oleh AirAsia. Nantinya, akan ada frekuensi tujuh kali dalam seminggu untuk penerbangan tersebut.
Editor: Puti Aini Yasmin