Berapa Lama Verifikasi Akun PPDB SD Jakarta 2023? Ini Cara Pengajuannya
Selasa, 16 Mei 2023 - 11:54:00 WIB
JAKARTA, iNews.id - Informasi berapa lama verifikasi akun PPDB SD Jakarta 2023 tengah dicari banyak orang. Apalagi, verifikasi akun sudah dimulai sejak Senin (15/5) kemarin.
Melansir laman resmi Instagram PPDB DKI Jakarta, para calon peserta didik baru SD bisa mulai melakukan pengajuan akun dan verifikasi KK. Semua dilakukan secara online di laman resmi PPDB.
"Bagi kamu yang ingin mengikuti PPDB jenjang SD saat ini sudah bisa melakukan verifikasi Kartu Keluarga dan pengajuan akun di https://ppdb.jakarta.go.id/#/," ucap dia dikutip Selasa (16/5/2023).
Jadi, dari tahapan di atas sudah jelas bukan berapa lama verifikasi akun PPDB SD Jakarta 2023? Semoga informasinya membantu ya!
Editor: Puti Aini Yasmin