Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Roy Suryo Bersumpah Tak Pernah Edit Ijazah Jokowi: Demi Tuhan, Tidak!
Advertisement . Scroll to see content

Beri Arahan Pendukungnya soal Pilpres 2024, Jokowi: Tak Usah Grasak-grusuk

Senin, 14 Juni 2021 - 08:40:00 WIB
Beri Arahan Pendukungnya soal Pilpres 2024, Jokowi: Tak Usah Grasak-grusuk
Presiden Jokowi meminta pendukungnya untuk tidak terburu-buru dalam menentukan dukungan di Pilpres 2024. (Foto: Biro Pers Setpres)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Presiden Joko Widodo (Jokowi) bicara soal Pilpres 2024. Dia pun memerintahkan relawan pendukungnya untuk bersabar dan tidak terburu-buru dalam menentukan dukungan.

Menurut Jokowi, masih banyak waktu untuk memikirkan strategi yang tepat dalam membaca peta politik yang berkembang menjelang pesta demokrasi lima tahunan tersebut.

"Di kesempatan yang baik ini ingin saya sampaikan, sabar. Sabar dulu. Tidak usah tergesa gesa. Tidak usah grasak-grusuk," katanya dilihat dalam video yang diunggah kanal YouTube Seknas Jokowi, Senin (14/6/2021).

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut