Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : DPRD DKI Target Angka Pengangguran di Jakarta Turun 1 Persen pada 2026
Advertisement . Scroll to see content

Bertemu Anies, Jokowi Minta DKI Tekan Lonjakan Kasus Covid-19

Selasa, 15 Juni 2021 - 15:13:00 WIB
Bertemu Anies, Jokowi Minta DKI Tekan Lonjakan Kasus Covid-19
Presiden Jokowi bertemu Gubernur DKI Anies Baswedan. (Foto Biro Pers Setpres).
Advertisement . Scroll to see content

Politikus PDI Perjuangan itu menyampaikan, pejabat di Ibu Kota baik itu dari Pemda, DPRD, TNI, Polri harus lebih banyak di lapangan untuk menegakkan disiplin prokes.

"Dua, pak Presiden mengarahkan kepada kita perlu tindakan lapangan. Jadi kalau saya melihat, gubernur, kami pangdam kapolda itu harus banyak di lapangan dan yang ketiga harus vaksinasi di Jakarta cepat. Itu kayak seperti di pelabuhan, daerah padat itu haru divaksinasi. Jadi penekanan-penekanan itu yang harus dikerjakan pemda supaya Jakarta imbas dari Idul Fitri kemarin adalah dampaknya sekarang berasa," katanya.

Editor: Faieq Hidayat

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut