Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Prabowo Bertemu Dasco hingga Purbaya, Bahas Stabilitas Politik hingga Penguatan Pertumbuhan Ekonomi 
Advertisement . Scroll to see content

Catat! Ini Daftar 6 Bank yang bakal Diguyur Duit Rp200 Triliun

Kamis, 11 September 2025 - 23:27:00 WIB
Catat! Ini Daftar 6 Bank yang bakal Diguyur Duit Rp200 Triliun
Menteri Keuangan (Menkeu) Purbaya Yudhi Sadewa akan mengguyur uang Rp200 triliun ke 6 perbankan. (Foto: iNews.id)
Advertisement . Scroll to see content

Meski begitu, Purbaya menegaskan proporsi dana yang diterima setiap bank akan berbeda-beda. Oleh karena itu, ia mewanti-wanti bank penerima agar dana agar tidak digunakan untuk disalurkan sebagai kredit guna menggerakkan sektor riil.

"Suka-suka bank. Yang penting kan kita likuiditas masuk ke sistem," tutur dia.

Purbaya berharap penyaluran dana tersebut akan mendorong bank untuk lebih aktif mencari proyek-proyek yang layak. Dengan begitu, perekonomian Indonesia bisa lebih menggeliat.

"Dengan cara itu, hampir pasti uang akan nyebar di sistem ekonomi dan ekonomi akan tumbuh lebih cepat. Kredit pasti akan tumbuh lebih cepat dari yang sekarang," tegasnya.

Editor: Puti Aini Yasmin

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut