Cerita Ganjar Ajak Putranya Alam Berjuang Kejar Semester Akhir agar Jadi Pemenang
Minggu, 13 Agustus 2023 - 09:51:00 WIB
"Capek itu bagaimana mengelola energi, kalau energinya di-manage dengan baik, pas terakhir jadi membara," ujar Ganjar.
Dirinya sebagai orang tua juga harus bertanya untuk memastikan bahwa tugas itu dilaksanakan dengan baik.
"Gitu saja, jadi latihan tanggung jawab," kata Ganjar.
Editor: Reza Fajri