Ciri ciri Prisma Segitiga, Sifat, Jenis dan Rumusnya Lengkap
Selasa, 15 Maret 2022 - 11:56:00 WIB
JAKARTA, iNews.id - Masih banyak yang belum tahu ciri ciri segitiga seperti apa. Agar semakin paham ini penjelasan mengenai bangun ruang segitiga lengkap dengan sifat dan rumusnya.
Melansir buku 'Siap Menghadapu UASBN 2011' terbitan grasindo, prisma segitiga adalah prisma yang alas dan tutupnya berbentuk segitiga. Adapun, ciri ciri prisma segitiga adalah sebagai berikut
Bangun ruang prisma mempunyai bidang alas dan bidang atas berupa segitiga yang kongruen. Adapun, alas dan atasnya merupakan kongruen yang sejajar.