Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Geger! Lukisan Picasso Senilai Rp11 Miliar Hilang dalam Perjalanan Menuju Museum Spanyol
Advertisement . Scroll to see content

Contoh Kritik Karya Seni Rupa Singkat, Referensi Cara Membuatnya 

Kamis, 12 Januari 2023 - 16:21:00 WIB
Contoh Kritik Karya Seni Rupa Singkat, Referensi Cara Membuatnya 
Ilustrasi. Contoh Kritik Karya Seni Rupa (Freepik)
Advertisement . Scroll to see content

Karya seni rupa ini banyak menggunakan warna biru sebagai dasar latar. Jalannya diberi warna orange karena cahaya dari lampu jalan. Garis perpaduan sejumlah titik-titik yang sejajar sama besar.

Ia memiliki dimensi memanjang dan punya arah, bisa pendek, panjang halus, tebal, berombak, melengkung, lurus, dan lain-lain. Garis sangat mendominasi sebagai unsur karya seni dan dapat disejajarkan dengan peranan warna.

  • 3. Interpretasi

Warna dominan pada lukisan ini adalah warna biru dan orange. Biru sering dianalogikan sebagai warna laut yang berarti damai. Sedangkan, orange melambangkan persahabatan.

Pelukis tampaknya ingin mengutarakan suasana yang begitu damai, romantis, harmonis dan bersahabat.

  • 4. Evaluasi/Penilaian

Apabila memperhatikan karya di atas, lukisan tersebut dapat dikelompokkan sebagai karya seni. Lukisan tersebut menggambarkan dua orang yang sedang berjalan dengan suasana yang damai.

Karya seni ini mengandung pesan betapa indahnya suasana yang tenang, damai dan harmoni. Demikian contoh kritik karya seni rupa yang bisa menjadi referensi kamu. Selamat belajar!

Editor: Puti Aini Yasmin

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut