Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : 7 Pidato Hari Kartini 2025 Singkat untuk SD yang Menarik dan Inspiratif
Advertisement . Scroll to see content

Contoh Pidato Singkat Tentang Akhlakul Karimah, Dapat Jadi Referensi Berpidato!

Senin, 13 November 2023 - 20:58:00 WIB
Contoh Pidato Singkat Tentang Akhlakul Karimah, Dapat Jadi Referensi Berpidato!
Contoh Pidato Singkat Tentang Akhlakul Karimah (Freepik)
Advertisement . Scroll to see content

Para hadirin yang saya hormati dan saya cintai, apakah itu akhlakul karimah? Akhlak berasal dari bahasa Arab yang berarti budi pekerti, perangai, tingkah laku atau tabiat, serta kebiasaan. Sedangkan karimah artinya mulia, terpuji, dan baik. 

Jadi yang dimaksud dengan akhlakul karimah adalah budi pekerti yang mulia, baik dan terpuji.

Seperti apa budi pekerti, perangai, tingkah laku, tabiat, serta kebiasaan yang baik, mulia, dan terpuji itu?

Ia tentu sesuatu yang sesuai dengan hati nurani yang baik, atau sesuai dengan akal pikiran yang logis, bisa juga ia sesuai dengan adat-istiadat yang baik yang telah diwariskan leluhur dalam bentuk norma-norma sosial.

Akan tetapi, kita sebagai umat Islam memiliki sumber utama untuk mengambil contoh atau teladan bagaimana berbudi pekerti yang baik itu, yaitu segala apa yang dimiliki dan muncul dari Nabi Muhammad SAW.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut