Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Pria Ngaku Anak Propam Bawa Mobil Barang Bukti Minta Maaf ke Polri karena Bohong
Advertisement . Scroll to see content

Daftar Lengkap 5 Perwira Adhi Makayasa Dimutasi Kapolri, Salah Satunya Polwan

Jumat, 03 Januari 2025 - 09:45:00 WIB
Daftar Lengkap 5 Perwira Adhi Makayasa Dimutasi Kapolri, Salah Satunya Polwan
AKBP Ratna Quratul Ainy, polwan peraih Adhi Makayasa yang dimutasi menjadi Kapolres Semarang. (Foto: Polres Metro Jakbar)
Advertisement . Scroll to see content

Daftar 5 perwira Adhi Makayasa Dimutasi Akhir 2024

1. Irjen Pol Suharyono
- Pendidikan: Adhi Makayasa Akpol 1992 
- Jabatan lama: Kapolda Sumbar
- Jabatan baru: Pati Polda Sumbar (pensiun).
- Telegram Mutasi : ST/2775/XII/KEP./2024

2. Kombes Pol Bismo Teguh Prakoso
- Pendidikan: Adhi Makayasa Akpol 2001
- Jabatan lama: Kapolresta Bogor Kota
- Jabatan baru: Kasubdit IV Dittipideksus Bareskrim Polri
- Telegram mutasi: ST/2775/XII/KEP./2024

3. Kombes Pol Wirdhanto Hadicaksono 
- Pendidikan: Adhi Makayasa Akpol 2003
- Jabatan lama: Wakapolres Metro Jakarta Pusat
- Jabatan baru: Dirreskrimsus Polda DIY
- Telegram mutasi:  ST/2777/XII/KEP./2024

4. AKBP James H Hutajulu
- Pendidikan: Adhi Makayasa Akpol 2004
- Jabatan lama: Kapolres Tulang Bawang Polda Lampung
- Jabatan baru: Wakapolres Metro Jakarta Utara Polda Metro Jaya
- Telegram mutasi: ST/2776/XII/KEP./2024

5. AKBP Ratna Quratul Ainy
- Pendidikan: Adhi Makayasa Akpol 2006
- Jabatan lama: Kasubdit 2 Ditreskrimum Polda Metro Jaya
- Jabatan baru: Kapolres Semarang, Polda Jateng.
- Telegram mutasi: ST/2776/XII/KEP./2024

Editor: Rizky Agustian

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut