Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Tahan Tangis, Deddy Corbuzier Sedih Vidi Aldiano Hiatus dari Dunia Hiburan
Advertisement . Scroll to see content

Deddy Corbuzier Berpangkat Letkol Tituler, Kapuspen TNI : Dapat Pemberian Gaji

Senin, 12 Desember 2022 - 06:45:00 WIB
Deddy Corbuzier Berpangkat Letkol Tituler, Kapuspen TNI : Dapat Pemberian Gaji
Deddy Corbuzier menerima pangkat Letnan Kolonel Tituler TNI AD. (Foto IG Deddy Corbuzier).
Advertisement . Scroll to see content
 

Diberitakan sebelumnya, momen pemberian pangkat ini diunggah oleh Deddy di akun Instagramnya @mastercorbuzier. Pangkat ini pun disahkan oleh Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa dan KSAD Dudung Abdurachman. 

Deddy mengaku bangga dengan pangkatnya tersebut. 

"Kebanggaan yang luar biasa, Penerimaan Pangkat Letnan Kolonel Tituler Angkatan Darat oleh Menhan Prabowo yang disahkan oleh Panglima TNI Andika Perkasa, dan KSAD Dudung," tulisnya di akun pribadinya, Jumat (9/12/2022).

Adapun, pangkat Tituler merupakan suatu gelar atau pangkat yang diberikan kepada seseorang yang membutuhkannya untuk keperluan-keperluan bersifat sementara, tetapi orang yang menerimanya tidak harus melakukan tugas yang berkaitan dengan gelar/pangkat yang diberikan jika keperluan itu telah dilalui atau telah diselesaikan.

Editor: Faieq Hidayat

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut