Densus 88 Tangkap 2 Terduga Teroris di Banda Aceh
Selasa, 05 Agustus 2025 - 19:16:00 WIB
"Penegakan hukum yang kami lakukan juga diimbangi dengan upaya pencegahan melalui kerja sama dengan masyarakat, tokoh agama, dan pemerintah daerah,” kata Mayndra.
Mengenai tindak lanjut usai penegakan hukum, Mayndra menjelaskan pihaknya masih fokus melakukan pemeriksaan intensif.
“Kedua terduga saat ini sudah diamankan dan sedang dalam pemeriksaan intensif. Kami juga akan mendalami keterkaitan mereka dengan jaringan yang lebih luas," katanya.
Editor: Reza Fajri