Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Antasari Azhar Tutup Usia, Pimpinan KPK: Sosok Tangguh Pemberantasan Korupsi
Advertisement . Scroll to see content

Deretan Tokoh Pimpinan hingga Eks Menteri Ikut Daftar Capim KPK

Selasa, 16 Juli 2024 - 10:30:00 WIB
Deretan Tokoh Pimpinan hingga Eks Menteri Ikut Daftar Capim KPK
Beberapa tokoh mendaftarkan diri menjadi Capim KPK. (Foto: Ist)
Advertisement . Scroll to see content

"Benar daftar capim KPK. Ikhtiar. Prosesnya Senin tinggal upload, malah sudah selesai, semua sudah saya upload," kata Pahala, Minggu (14/7/2024).

Empat mantan pegawai KPK yang tergabung dalam IM57+ Institute pun ikut seleksi Capim KPK. Diketahui, IM57+ Institute merupakan wadah mantan pegawai KPK yang dikeluarkan lantaran dinilai tidak memenuhi syarat tes wawasan kebangsaan (TWK). 

Empat mantan pegawai KPK yang dimaksud adalah, Herry Muryanto, Giri Suprapdiono, Hotman Tambunan, dan Arien Marttanti Koesniar. 

"Rekan-rekan, 4 orang anggota IM57 mendaftar Capim KPK hari ini," kata Ketua IM57+ Institute, Praswad Nugraha, Senin (15/72024).

Sebelumnya, Wakil Ketua Pansel, Arif Satria menyatakan, sejak dibuka pada 26 Juni hingga 15 Juli 2024, tercatat 525 orang mendaftar. 

"Dengan rincian jumlah pendaftar capim sebanyak 318 orang terdiri dari 298 laki-laki dan 20 perempuan," kata Arif, Selasa (16/7/2024).

Editor: Muhammad Fida Ul Haq

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut