Ganjar Cerita Kemenangan saat Pilkada Jateng, Optimistis Sukses di Pilpres 2024
Minggu, 31 Desember 2023 - 13:24:00 WIB
Kisah inilah yang membuat Ganjar tetap bersemangat. Terlebih ketika dirinya bersama-sama Mahfud MD didukung para tim dan relawan yang tidak pernah lelah terus bergerak.
“Suasana kebatinan inilah yang membuat hari ini tambah semangat. Saya dan Pak Mahfud baru datang, kembali ke Jakarta, untuk bertemu sahabat-sahabat saya dari TPN, partai pendukung dan relawan,” kata Ganjar.
Editor: Reza Fajri