Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Gempa Magnitudo 5,3 Guncang California Disertai Suara Gemuruh
Advertisement . Scroll to see content

Gempa M6,2 Guncang Majene Sulbar, 3 Orang Meninggal 24 Luka-Luka

Jumat, 15 Januari 2021 - 07:13:00 WIB
Gempa M6,2 Guncang Majene Sulbar, 3 Orang Meninggal 24 Luka-Luka
Ilustrasi gempa bumi. (Foto: Okezone)
Advertisement . Scroll to see content

Sebelumnya, BPBD Kabupaten Majene melaporkan warganya merasakan gempa kuat selama 5 hingga 7 detik. Gempa yang berpusat 6 km timur laut Majene, Sulawesi Barat (Sulbar) membuat para warga panik keluar rumah. 

Laporan yang diterima Pusat Pengendali Operasi BNPB pada dini hari tadi menyebutkan masyarakat masih berada di luar rumah mengantisipasi gempa susulan. 

Hal serupa dirasakan warga Kabupaten Polewali Mandar. BPBD setempat menginformasikan gempa dirasakan warga cukup kuat sekitar 5 hingga 7 detik. Guncangan memicu kepanikan hingga keluar rumah. 

Editor: Faieq Hidayat

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut