Gempa Terkini M4,2 Guncang Nias Selatan Sumut
Selasa, 14 November 2023 - 04:17:00 WIB
Belum diketahui dampak dari gempa tersebut. BMKG akan terus mengupdet dan menyusun kelengkapkan data.
"Informasi ini mengutamakan kecepatan, sehingga hasil pengolahan data belum stabil dan bisa berubah seiring kelengkapan data," tulis BMKG.
Editor: Ibnu Hariyanto