Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Pakar Hukum: Penempatan Polisi di Luar Institusi Polri Sah sesuai UU
Advertisement . Scroll to see content

Giliran 23 Jenderal Polri Dimutasi, Brigjen John Turman Balik ke Bareskrim

Selasa, 06 April 2021 - 05:15:00 WIB
Giliran 23 Jenderal Polri Dimutasi, Brigjen John Turman Balik ke Bareskrim
Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo memutasi 50 perwira Polri terdiri atas 23 pati dan 27 pamen, Kamis (1/4/2021). (Foto: MPI/Puteranegara Batubara).
Advertisement . Scroll to see content

8. Brigjen Pol Suparwo dari Pati Bareskrim Polri (penugasan pada BNN) dimutasikan sebagai Pati Bareskrim Polri (alam rangka pensiun).
9. Brigjen Pol Parimin Warsito dari Pati Baharkam Polri (penugasan pada PT KAI) dimutasikan sebagai Pati Baharkam Polri (dalam rangka pensiun).
10. Brigjen Pol Amran Ampulembang dari Analis Kebijakan Madya Bidang Kamneg Baintelkam Polri dimutasikan sebagai Pati Baintelkam Polri (dalam rangka pensiun).
11. Brigjen Pol Evie Suoth dari Analis Kebijakan Madya Bidang Jemengar Srena dimutasikan sebagai Pati Srena Polri (dalam rangka pensiun).
12. Brigjen Pol Sri Suari dari Analis Kebijakan Utama Bidang Bindiklat Lemdiklat Polri dimutasikan sebagai Pati Lemdiklat Polri (dalam rangka pensiun).
13. Irjen Pol Abdul Hasyim Gani dari Pati Bareskrim Polri (penugasan pada Kementerian Perdagangan) dimutasi sebagai Analis Kebijakan Utama Bidang STIK Lemdiklat Polri.
14. Irjen Pol Opik Taofik Nugraha dari Pati Baharkam Polri (penugasan pada Kementerian Perdagangan) dimutasikan sebagai Analis Kebijakan Utama Bidang Sespimti Sespim Lemdiklat Polri.
15. Irjen Pol Adi Deriyan Jayamarta dari Pati Bareskrim Polri (penugasan pada Kemenparekraf) dimutasikan sebagai Analis Kebijakan Utama Bidang Pidkor Bareskrim Polri.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut