ICMI Apresiasi Kerja Sama dengan Erick Thohir: Bawa Manfaat Jangka Panjang
Rabu, 12 April 2023 - 19:54:00 WIB
BSI berhasil berdiri berkat upaya Erick Thohir menggabungkan bank–bank syariah milik negara. Bank ini kemudian masuk dalam 10 bank terbesar yang ada di Indonesia.
Maka dari itu, Arif mengatakan ICMI berharap dapat terus bekerja sama dengan Erick Thohir yang telah terbukti bekerja nyata untuk umat Islam dalam membangun bangsa Indonesia ke depannya.
"Semoga ICMI bersama Pak Erick Thohir terus bersama untuk membawa transformasi bangsa ini menjadi negara baldatun toyyibatun wa rabbun ghafur," tutur Arif.
Editor: Rizal Bomantama