Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Rayakan Idul Adha Tanpa Ayah Tahun Ini, Via Vallen Kenang Momen Kebersamaan: Papa Aku Rindu
Advertisement . Scroll to see content

Idul Adha 2023 Tanggal Berapa? Catat Waktunya beserta Hari Terbaik Melakukan Qurban

Senin, 29 Mei 2023 - 21:04:00 WIB
Idul Adha 2023 Tanggal Berapa? Catat Waktunya beserta Hari Terbaik Melakukan Qurban
Idul Adha 1444 Hijriyah / 2023 tanggal berapa (Foto: Istimewa)
Advertisement . Scroll to see content

Kesunahan waktu penyembelihan yang baik itu didasarkan pada hadits riwayat Al-Bara` bin `Azib bahwa Nabi Muhammad SAW berkata:

Sungguh yang pertama kali kami lakukan pada hari ini adalah shalat, kemudian kami pulang dan setelah itu menyembelih hewan kurban. Siapa yang melakukan hal demikian (menyembelih setelah shalat), maka dia telah memperoleh sunah kami. Tetapi siapa yang menyembelih sebelum itu, maka penyembelihannya itu sebatas menyembelih untuk keluarganya sendiri dan tidak dianggap ibadah qurban. (HR Al-Bukhari). 

Itulah ulasan mengenai kapan Idul Adha 2023 dilaksanakan dan kapan hari terbaik melaksanakan kurban. Wallahualam bissawab

Editor: Komaruddin Bagja

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut