Infografis Jadwal Oneway dan Contraflow Arus Balik Tol Kalikangkung-Cikampek
Minggu, 23 April 2023 - 13:57:00 WIB

JAKARTA, iNews.id - Pemerintah melalui diskresi Kepolisian akan memberlakukan rekayasa lalu lintas satu arah (oneway) dan contraflow di sejumlah ruas arus balik Lebaran 2023. Rekayasa ini dilakukan agar tidak terjadinya kepadatan volume kendaraan masyarakat yang menuju Jakarta.
Editor: Rizal Bomantama