Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Riwayat Pendidikan Deddy Corbuzier, Lulusan Psikologi yang Kini Jadi Stafsus Menhan
Advertisement . Scroll to see content

ITB Buka 8 Program Magister Baru Multidisiplin, Ini Daftarnya

Jumat, 16 Juni 2023 - 17:06:00 WIB
ITB Buka 8 Program Magister Baru Multidisiplin, Ini Daftarnya
Kampus ITB. ITB Buka 8 program magister baru (Dok. ITB)
Advertisement . Scroll to see content

  • 4. Smart System

     

  • 5. Material Baterai

     

  • 6. Sains dan Teknologi Kebencanaan

     

  • 7. Pariwisata Hayati Berkelanjutan

     

  • 8. Kepemimpinan Berbasis Desain

Program tersebut, kata Jaka, merupakan jawaban atas tantangan perkembangan zaman yang menuntut kolaborasi. Dengan begitu, pemecahan masalah menjadi lebih efektif dan holistik.

“Problem kemanusiaan semakin kompleks, hanya pendekatan yang holistik yang mampu menyelesaikan permasalahan tersebut. Multidisiplin sebagai cara pandang baru akan melibatkan minimal 2 bidang keilmuan untuk menyelesaikan suatu masalah tertentu melalui pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat,” ucap Jaka dikutip Jumat (16/6/2023).

Sementara itu, program multidisiplin ini adalah hasil kolaborasi dari prodi-prodi yang telah ada di ITB sebelumnya. Namun, untuk program studi Teknologi Kesehatan bekerja sama dengan Prodi Kedokteran Universitas Padjadjaran.

Editor: Puti Aini Yasmin

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut