Jakarta–Banten Masuk Status Awas, Cuaca Ekstrem Mengintai 23–29 Januari
Jumat, 23 Januari 2026 - 14:08:00 WIB
Awas (Hujan sangat lebat – hujan ekstrem): - Banten- DKI Jakarta.
Siaga (Hujan lebat – sangat lebat):
- Banten,
- DI Yogyakarta,
- Jawa Timur,
- Bali,
- Nusa Tenggara Barat dan
- Papua Pegunungan.
Editor: Puti Aini Yasmin