Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Respons Cak Imin usai Gubernur Riau Abdul Wahid Kena OTT KPK
Advertisement . Scroll to see content

Jelang Pemilu 2024, Sekber Gerindra-PKB Akan Diresmikan Prabowo dan Cak Imin Senin Besok

Minggu, 22 Januari 2023 - 07:25:00 WIB
Jelang Pemilu 2024, Sekber Gerindra-PKB Akan Diresmikan Prabowo dan Cak Imin Senin Besok
Jubir Pemenangan Pemilu Gerindra di 2024, Budisatrio Djiwandono mengatakan Sekber Gerindra dan PKB akan diresmikan Senin (23/1/2023). (Foto Instagram)
Advertisement . Scroll to see content

Selain itu, kata Budi, makna dari Sekber ini untuk menunjukkan kedudukan yang sejajar dalam perumuskan idelogi, strategi, dan arah pembangunan bangsa secara bersama-sama dengan melibatkan seluruh struktur kedua partai dari tingkat pusat hingga daerah.

"Sekber ini bukan hanya menjadi wadah untuk pemenangan pemilu 2024, tetapi juga sebagai platform perjuangan bersama untuk menggabungkan pandangan, dan program masing-masing partai untuk membangun Indonesia, dalam bingkai persatuan," tutur Wakil Ketua Komisi IV DPR ini.

Editor: Rizal Bomantama

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut