Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Trump Masih Yakin Arab Saudi Akan Berdamai dengan Israel
Advertisement . Scroll to see content

Jemaah Haji Kelaparan saat Penerbangan Delay, Kemenag Protes ke Maskapai

Jumat, 26 Mei 2023 - 20:09:00 WIB
Jemaah Haji Kelaparan saat Penerbangan Delay, Kemenag Protes ke Maskapai
Kakanwil Kemenag Jawa Barat, Ajam Mustajam menyayangkan kejadian jemaah haji kloter 4 asal Embarkasi Jakarta-Bekasi (JKS) kelaparan saat terjadi delay dalam penerbangan ke Arab Saudi, Kamis (25/5/2023). (Foto: Istimewa)
Advertisement . Scroll to see content

"Hal ini tentu mengakibatkan para jemaah haji tanggal 25 Mei 2023 kelaparan di tanah suci. Saya bertanggung jawab atas tindakan saya yang merugikan bagi para jemaah haji. Saya memohon maaf atas kondisi yang merugikan para jemaah haji tanggal 25 Mei 2023," katanya. 

Sebelumnya, viral di media sosial jemaah haji yang tergabung dalam kloter JKS-04 mengeluhkan kelaparan akibat delay pesawat. Kepala Kanwil Kemenag Jawa Barat Ajam Mustajam menyampaikan semestinya jemaah kloter JKS-04 diberangkatkan pukul 09.20 WIB. Namun ternyata jemaah baru diberangkatkan menuju bandara pada pukul 14.28 WIB.

Editor: Rizal Bomantama

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut