Jokowi Kenakan Kaos Dalam Saja saat Divaksin Covid Kedua, Ini Alasannya
Rabu, 27 Januari 2021 - 10:46:00 WIB
Ditanya mengapa tak mengenakan kaos lengan pendek, Bey mengatakan bahwa Presiden lebih nyaman seperti itu. Pasalnya ada keleluasaan vaksinator.
“Bapak Presiden merasa lebih nyaman kalau ruang di lengannya lebih terbuka. Sehingga memberikan keleluasaan kepada vaksinator untuk menyuntikkan vaksinnya. Sehingga vaksinator tidak perlu meminta kepada Bapak Presiden untuk menaikkan lengan kemeja yang digunakan,” paparnya.
Editor: Faieq Hidayat