Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Korban Ledakan di SMAN 72 Jakarta Alami Trauma Akustik, Apa Itu? 
Advertisement . Scroll to see content

Kapolda Jateng : Tak Ada Aksi Terorisme dalam Ledakan di Asrama Polri Sukoharjo 

Senin, 26 September 2022 - 01:29:00 WIB
Kapolda Jateng : Tak Ada Aksi Terorisme dalam Ledakan di Asrama Polri Sukoharjo 
Kapolda Jateng Irjen Pol Ahmad Luthfi menjelaskan ledakan di asrama Polri Sukoharjo. (Foto Ist).
Advertisement . Scroll to see content

Berdasarkan penyelidikan tim dilapangan, Luthfi menjelaskan bahwa ledakan ini merupakan kelalaian anggotanya yang memesan petasan dan membuat paket tersebut panas.

"Jadi itu ledakan berasal dari paket coklat yang berisi petasan. Jadi kemungkinan anggota kami lalai dan paket itu kepanasan kemudian meledak," Ungkapnya 

Untuk saat ini, tim penyidik belum bisa meminta keterangan dari korban yang merupakan anggota Polres Sukoharjo. Namun polisi telah mengamankan seorang terduga yang mengirimkan paket tersebut.

"Yang bersangkutan menerangkan bahwa dirinya yang telah mengirimkan paket yang dipesan melalui online tersebut," katanya.

Editor: Faieq Hidayat

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut