Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Kemenag Buka Seleksi PPG Guru Madrasah Batch IV, Cek Syaratnya!
Advertisement . Scroll to see content

Kemenag Salurkan Rp811 Miliar Bantuan Afirmasi dan Kinerja untuk 5.693 Madrasah

Selasa, 19 Desember 2023 - 21:04:00 WIB
Kemenag Salurkan Rp811 Miliar Bantuan Afirmasi dan Kinerja untuk 5.693 Madrasah
Direktur Jenderal Pendidikan Islam, Muhammad Ali Ramdhani. (Foto: Dok)
Advertisement . Scroll to see content

Ketua Project Management Unit Realizing (PMU) REP-MEQR Abdul Rouf menambahkan, Bantuan Afirmasi dan Bantuan Kinerja merupakan salah satu dari program Realizing Education’s Promise- Madrasah Education Quality Reform (REP-MEQR) atau Madrasah Reform. 

Mekanisme pemilihan penerima bantuan melalui aplikasi EDM ERKAM, sistem atau platform e-planning dan e-budgeting madrasah, sehingga penentuan dilakukan berbasis pada evaluasi kinerja madrasah dan transparan.

“Mulai dari penentuan penerima madrasah baik itu daftar panjang, daftar pendek maupun pengumuman penerima diumumkan melalui aplikasi BOS BKBA. Adapun untuk perencanaan, monitoring dan pelaporan melalui aplikasi ERKAM. Hal ini merupakan bagian dari transparansi, sehingga  akuntabilitas pelaporan bantuan dapat dijamin,” kata Rouf.

Editor: Kastolani Marzuki

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut