Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Tiba di Indonesia, 11 WNI Dievakuasi dari Iran asal Jatim dan Kaltim
Advertisement . Scroll to see content

Kemlu: 54 Orang Dievakuasi dari Iran, Yaman, dan Israel Tiba di Indonesia Hari Ini

Rabu, 25 Juni 2025 - 16:40:00 WIB
Kemlu: 54 Orang Dievakuasi dari Iran, Yaman, dan Israel Tiba di Indonesia Hari Ini
Sebanyak 11 WNI tiba di Indonesia usai dievakuasi dari Iran imbas perang dengan Israel. (Foto: Riyan Rizki Roshali)
Advertisement . Scroll to see content

“Selain 49 evacuees, Kemlu dan KBRI Muscat juga mengevakuasi 3 WNI dari Yaman Utara, wilayah yang dikuasai Houthi,” kata dia.

Sementara itu, dua WNI lainnya dipulangkan dari Tel Aviv dan Yerusalem melalui fasilitasi KBRI Amman. 

“Kemlu dan KBRI Amman juga memfasilitasi evakuasi dau WNI yang menetap di Tel Aviv dan Yerusalem. Kelima evacuees tersebut juga akan tiba pada hari ini (25/6/2025),” tuturnya. 

Judha mengungkapkan bahwa evakuasi ini sebagai respons terhadap memburuknya situasi keamanan, KBRI Muscat dan KBRI Amman sebelumnya telah menetapkan status Siaga 1 masing-masing untuk wilayah Yaman Utara dan kawasan Israel-Palestina. Langkah ini memungkinkan percepatan proses evakuasi serta pelindungan darurat bagi WNI yang berada di zona konflik.

“Sebelumnya, KBRI Muscat dan KBRI Amman telah menetapkan Siaga 1 masing-masing untuk wilayah Yaman Utara dan wilayah Israel dan Palestina,” ucapnya. 

Editor: Aditya Pratama

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut