Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Puan Klaim Pembahasan KUHAP Libatkan Publik, Tampung 130 Masukan
Advertisement . Scroll to see content

Ketua DPR Ingatkan Pentingnya Peran Parlemen AIPA Hadapi Krisis di ASEAN

Senin, 07 Agustus 2023 - 16:11:00 WIB
Ketua DPR Ingatkan Pentingnya Peran Parlemen AIPA Hadapi Krisis di ASEAN
Ketua DPR Puan Maharani memimpin Sidang Umum ASEAN Inter Parliamentary Assembly (AIPA) ke-44 yang digelar di Jakarta. (Foto: DPR).
Advertisement . Scroll to see content

 
Dalam hal ini, menurut Puan, diperlukan dialog antara parlemen negara di Asia Tenggara dengan Parlemen negara Observer yang memiliki kepentingan di Asia Tenggara.
 
“Kehadiran parlemen negara observer juga akan memberi perspektif baru, dan menambah keragaman pandangan mengenai cara Parlemen berkontribusi menangani berbagai krisis multi dimensi,” tutur Puan.

Di sisi lain, Sidang Umum AIPA ke-44 yang diselenggarakan di Indonesia diharapkan dapat menjadi wadah untuk anggota Parlemen anggota AIPA dan negara Observer untuk saling mengenal dan mempererat persahabatan. Puan menyatakan, hal tersebut tentunya akan berdampak positif bagi semua pihak.
 
“Hubungan persahabatan kita diharapkan dapat membuka kesempatan untuk memperluas kerja sama yang lebih besar antara ASEAN dengan negara Observer,” katanya.

Editor: Faieq Hidayat

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut