Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Halalbihalal KAHMI-HMI Digelar 10 Mei, Perkuat Gagasan Mazhab Ciputat bagi Umat dan Bangsa
Advertisement . Scroll to see content

Ketua Umum AMSI Ingatkan Kolaborasi jadi Solusi Media Digital Hadapi Masa Depan

Kamis, 24 April 2025 - 22:16:00 WIB
Ketua Umum AMSI Ingatkan Kolaborasi jadi Solusi Media Digital Hadapi Masa Depan
Ketua Umum Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) Wahyu Dhyatmika di acara halalbihalal dan HUT ke-8 AMSI pada Kamis (24/5/2025) (Foto: iNews.id)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Ketua Umum Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) Wahyu Dhyatmika menegaskan pentingnya kolaborasi lintas sektor. Hal itu dalam menghadapi tantangan media di era digital. 

Menurut dia, ekosistem pers kini tengah mengalami transformasi besar, dan untuk menjawabnya dibutuhkan sinergi yang kuat antara perusahaan media, regulator, platform digital, hingga penyedia teknologi artificial intelligence (AI).

“Kolaborasi antarpemangku kepentingan sangat penting. Ini bukan hanya tugas Dewan Pers, tapi juga seluruh asosiasi media, termasuk AMSI,” ujarnya seusai Diskusi Bulanan ke-3 AMSI, halalbihalal serta syukuran hari ulang tahun (HUT) ke-8 AMSI di i-Hub Coworking Space Managed by MNC Land, Jakarta, Kamis (24/4/2025). 

Adapun, diskusi Bulanan, halalbihalal dan syukuran HUT ke-8 AMSI dihadiri oleh Ketua Dewan Pers Ninik Rahayu, CEO iNews Media Group Angela Tanoesoedibjo, Wakil Direktur Utama iNews Media Group Syafril Nasution serta para pemimpin redaksi (pemred).  

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut