Ketua Umum Parpol Nonparlemen Bertemu di Menteng, Ini yang Dibahas
Rabu, 23 Februari 2022 - 18:57:00 WIB
Selanjutnya, Giring juga langsung memasuki lokasi pertemuan. Hingga sampai saat ini, belum ada pernyataan terkait isi pertemuan tersebut.
Beberapa menit kemudian, Sekretaris Jenderal DPP Partai Garuda, Abdullah Mansyuri turut hadir di lokasi. Kehadirannya terlihat disambut langsung oleh Sekjen DPP Partai Perindo, Ahmad Rofiq.
Selanjutnya, terlihat juga Sekjen DPP Partai Bulan Bintang (PBB) Afriansyah Noor yang juga disambut oleh Ahmad Rofiq dan Abdullah Mansyuri.
Editor: Rizal Bomantama