Komisi VIII DPR: Umrah Lewat Jalur Laut Masih Mungkin, kalau Haji Berat
Jumat, 11 Juli 2025 - 08:05:00 WIB
"(Untuk umrah) masih, masih memungkinkan. Terus kapal pesiarnya kita punya," kata dia.
Seperti dikutip dari laman resmi Kemenag, Pemerintah Indonesia tengah menjajaki kemungkinan dibukanya jalur laut sebagai alternatif pelaksanaan ibadah umrah dan haji. Menag Nasaruddin Umar menyebut, inisiatif ini sedang didiskusikan dengan otoritas Saudi Arabia.
“Digagas ke depan kami kira sangat prospektif memperkenalkan umrah dan haji melalui kapal laut. Kami juga kemarin berbicara dengan sejumlah pejabat-pejabat di Saudi Arabia,” kata Nasaruddin di Jakarta, Selasa (8/7/2025).
Editor: Reza Fajri